Perlindungan Token EDG Investor

Bitcoin Jr.
3 min readFeb 28, 2017

--

Hari ICO Edgeless sudah mendekeat, Jadi kami akan memberikan informasi lebih lanjut tentang Token Edgeless

Karena banyak ICO yang telah muncul sebelumnya, maka semakin banyak investor yang mulai serius tentang perlindungan Investasi mereka. Sejak crowdsale adalah sebuah “Produk” untuk investor, maka kita akan mengurraikan disini unsur-unsur utama tentang pemerintahan crowdsale untuk melindungi investor dari penipuan, devaluasi token, atau ICO yang gagal.

1. Escrow Kontrak Cerdas — ICO ini didasarkan pada kontrak cerdas Ethereum yang secara otomatis mengatur semua proses ICO. Kontrak diupload ke blockchain tersebut. Selama ICO yang itu tidak mungkin untuk mengganggu proses ini. Ini juga bekerja sebagai escrow. Apa artinya bagi ETH adalah bahwa kontrak cerdas akan secara otomatis mengirim token EDG kepada investor. Proyek terkenal lainnya yang telah menggunakan sistem escrow seperti Golem, Vdice, dan Melonport.

2. Perlingdungan Kontrak Cerdas dari peretasan:ICO Edgeless menggunakan sistem yang resmi dan telah diuji/ dirilis oleh Yayasan kontrak Ethereum. Kami juga membangun kontrak berdasarkan itu. Namun, ICO kontrak ini relatif sederhana, sehingga tidaka da begitu banyak poin di mana ia dapat di retas. Selain itu, kami melaksanakan pengujian kontrak yang signifikan sebelum ICO, dan kontrak kami akan diuji oleh Penasehat IT First Blood — Mikko Ohtamaa. Kontrak serupa telah digunakan oleh ICO-ICO yang sukses lainnya, seperti Golem, vDice, Dan Melonport.

3. Perlindungan Investor Awal — Tujuan minimum ICO. kami menetapakan Milestone 1 Sebagai tujuan minimal ICO yaitu 50 000 000 Token EDG yang terjual (41666 ETH — 50 000 ETH). Jika tujuan minimum ini tidak tercapai, maka ETH akan secara otomatis dikembalikan ke investor. proses ini akan di pandu olek Kontrak Cerdas, dan juga melindungi Investor awal jika proyek ini tidak mencapai dana yang cukup untuk pembangunan.

4. Token Yang Tidak Terjual Akan Di Bakar — ICO ini akan menjual 440 000 000 Token EDG. Token yang tidak terjual akan secara otomatis dibakar oleh kontrak cerdas Ethereum. Dengan demikian investor akan terlindungi dari kemungkinan devaluasi token, misalnya, dalam hal setengah dari token ini tidak terjual, dan tim pengembangan dalam posisi untuk mendevaluasi token.

5. Tim Pengembang akan mendapatkan 10% Dari Token EDG. Token akan terkunci secara otomatis selama 12 bulan oleh kontrak cerdas. Ini berarti investor dapat yakin kepada dev Edgeless. Tim memiliki insentif ekonomis untuk meningkatkan nilai token, dan investor juga dilindungi dari resiko dump setelah ICO ini selesai.

6. Pembayaran Peserta karunia secara instan dilakukan berdasarkan Total ETH yang terkumpul pada saat ICO. Bagian lain akan dilepaskan dari waktu ke waktu. Ini untuk melindungi investor dari peserta karunia yang menjual tokennya lebih cepat dan mendevaluasikan tokennya.

7. Bagaimana jika saya tidak mengerti Kontrak Cerdas dan saya tidak bisa memastikan bahwa semua point yang disebutkan di atas itu benar-benar diprogramkan kedalam Kontrak? Sebanarnya kontrak tidak begitu panjang, dan kami akan merilis sebuah postingan mediium yang menjelaskan tentang baris yang bertaunggung jawab untuk fungsinya. Kontrak kami juga akan di audit oleh pihak ke-3 untuk mengkonfirmasi bahwa semua fungsi perlingdungan investor yang disebutkan diatas itu benar-benar telah diprogramkan ke dalam kontrak.

8. Token Pmebagian keuntungan itu beresiko untuk tidak muncul ke exchanger besar. Itu sebabnya proyek kami tidak menawarkan token pembagian keuntungan atau berurusan dengan exchanger terlebih dahulu.

9. Komunikasi Proyek Setelah ICO: Setelah ICO, Update proyek mingguan akan dikeluarkan melalui buletin / twitter / blog dan channel yang lainnya. Dengan cara ini masyarakat blockchain dan investor dapat melihat arah dari proyek. Komunikasi proyek yang konstan juga akan meningkatkan nilai token dan membantu proyek untuk tumbuh lebih berkembang lagi.

10. Dana Yang Dihimpun akan Diversifikasi. Nilai Mata Uang Cripto akan meningkat cukup sering dan ada resiko untuk harga ETH turun. Oleh karena itu, untuk melindungi dana yang dihimpun dari harga yang tak terduga, dan tersebut akan diversifikasi ke beberapa aset yang berbeda.

Apa pendapat anda tentang perlindungan Investor yang tersedia karena kekuatan Kontrak Cerdas Ethereum?

TAUTAN LANGSUNG:

Website: www.edgeless.io

White paper: http://bit.ly/2jHIb7T

Slack: edgelessethcasino.signup.team

Telegram: https://t.me/joinchat/AAAAAEBTy7K9KXQcQsyozQ

Reddit: reddit.com/r/edgeless

Twitter: twitter.com/edgelessproject

Facebook: www.facebook.com/EdgelessCasino

--

--