Program Sistem Nested Loop

Dika Haekal Firza Pratama
1 min readDec 31, 2022

--

Jurusan Teknik Informatika UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Oleh Dika Haekal Firza Pratama-1227050036
Jurusan Teknik Informatika UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Deskripsi Umum

Perulangan dalam Bahasa pemrograman C++ juga dapat dilakukan atau dibuat dalam konsep bersarang atau biasa disebut dengan konsep nested loop. Perulangan ini akan menjadi kompleks namun dengan konsep ini kita bisa membuat program sesuka kita.

Sebagai contoh saya ingin membuat kode program untuk menampilkan sebuah program yang didalamnya terdapat dua program, yakni yang pertama pengulangan bersarang dengan bentuk segitiga yang tiap barisnya bergantian antara bintang dengan pagar, dan yang kedua pengulangan bersarang dengan bentuk segitiga dengan banyaknya baris diinputkan berbentuk bintang.

Source Code

#include <iostream>
using namespace std;

int main(){
int a;
cin>>a;

for(int i = 1; i <= a; i++){
if(i%2== 0){
for(int j = 1; j <= i; j++){
cout<<"# ";
}
} else {
for(int j = 1; j <= i; j++){
cout<<"* ";
}
}
cout<<endl;
}
}

Output

--

--