UX Case Study : CROWDE

Safrido Ahmad Perdana
2 min readNov 28, 2021

--

Latar Belakang

Crowde merupakan salah satu perusahaan yang pada awalnya bergerak di bidang fintech yang berfokus pada pembiayaan petani. Namun, seiring berjalannya waktu secara model bisnis mengalami perkembangan dan mulai merambah ke sektor agritech.

Akan tetapi, website yang dimiliki saat ini (crowde.co) belum bisa menjangkau semua pengguna yang ditargetkan dan akses yang masih terbatas, sehingga pengguna masih kesulitan dalam mengakses informasi dan akses ke internet.

Maka dari itu, untuk menyelesaikan permasalahan tersebut pada kesempatan kali ini dari Challenge Partner memberikan tantangan kepada kelompok saya untuk me-redesign website Crowde agar dapat menjangkau semua target pengguna yang dimiliki.

Disclaimer : “Project ini merupakan bagian dari program magang sebagai UI/UX Designer oleh Skilvul (Skilvul.com), untuk program Kampus Merdeka yang diselenggarakan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia. Crowde adalah Challenge Partner yang saya pilih dan saya tidak bekerja atau dikontrak secara profesional oleh Crowde.”

Objektif

  • Mencari tahu informasi apa saja yang dibutuhkan user terkait peminjaman dana pertanian
  • Mencari tahu apakah user dapat mengerti dan memahami informasi yang disediakan pada website CROWDE
  • Mencari tahu apakah proses pengajuan pendanaan mudah atau sulit bagi user
  • Mengetahui Usability Level dan tingkat keberhasilan dari SEQ Website CROWDE

Peran Tim

Dalam mengerjakan challenge partner ini, saya dibantu oleh Wafi Ariqo dan Femi Yuniar. Kami telah menyelesaikan semua tahap-tahapnya, mulai dari tahap Empathize (Define & Ideate), Pembuatan User Flow, Wireframe, UI Styleguide, UI Design, Prototyping, dan User Research.

Kriteria Responden :

  1. Mahasiswa / Masyarakat Umum
  2. Berusia 18–50 tahun
  3. Warga Negara Indonesia
  4. Memiliki Latar Belakang di bidang pertanian atau sejenisnya
  5. Pernah/tahu mengenai proses pendanaan usaha
  6. Mampu menggunakan perangkat digital (PC/Laptop)

Target User / Market :

  1. Petani Tradisional
  2. Toko Tani
  3. Petani Modern

Design Process

  • Empathize :
  • Define & Ideate :
  • UI Design
  • User Flow & Wireframe :
  • Prototype :

--

--