Product Manager di Indonesia

Satriyo Utomo
2 min readOct 14, 2018

--

2 Juli 2018 | by @satriyo.utomo88

Product Manager di Negara Kesatuan Republik Indonesia memang masih jarang terdengar; bahkan pada saat penulis mencari litelatur-litelatur tentang Product Manager berbahasa Indonesia di Google dengan kata pencarian : “Product Manager book in bahasa”

source google.com
source : http://toko-bukuimpor.blogspot.com/2013/11/jual-buku-product-managers-handbook.html

Product manager yang dimaksud disini adalah Product manager dalam dunia IT. Akhirnya penulis mempelajari secara mandiri sejak 2017 secara online melalui udemy.com.

source : https://www.udemy.com/courses/search/?ref=home&src=ukw&q=product+manager

Sangat menarik pembelajaran yang ada di Udemy; dari pengertian fundamendtals serta tools yang biasanya dipakai oleh Produt managers dalam mengatur productnya. Dari dibahas ada 2 model yang pada umumnya dipake untuk membangun sebuah produk / project; yaitu Waterfall Model / Metode VS Agile Model / Metode.

Waterfall biasanya dipakai untuk membangun seperti operation system (OS) = windows, ios,linux,dsb; yang memerlukan beberapa fitur yang harus dimasukan dalam satu system.

Agile sendiri merupakan metode dimana ketika membangun sebuah fitur atau produk atau project di kumpullah semua yang diinginkan (requirements) menjadi iniciate product dgn banyak fitur; serta memilih fitur yang memang bisa dibangun dengan keterbatasan waktu, uang, personil/crew dan lainnya.

source : https://www.pmis-consulting.com/wp-content/uploads/2016/05/Waterfall-Project-Method.png
source : https://www.pmis-consulting.com/wp-content/uploads/2016/05/Agile-Project-Management-Method-e1523609638465.png

Kedua model atau metode ini dijelaskan secara singkat, padat dan jelas pada : https://www.pmis-consulting.com/agile-versus-waterfall/

Bahkan ada penulisan di smartsheet.com yang menulis tentang Waterfall, agile, kanban dan scrume = https://www.smartsheet.com/agile-vs-scrum-vs-waterfall-vs-kanban

Sekilas tentang di Product manager menurut udemy.com

source : udemy.com

Membuat artikel seperti ini, memudahkan Penulis untuk mendokumentasikan semua yang telah dipelajari serta dijalani selama ini. Sampai hari ini Penulis masih melakukan pembelajaran yang berkelanjutan mengenai project management and product manager.

--

--

Satriyo Utomo

ikigai | Technology enthusiast | Product Manager | Traveler | People orientation | Public speaking