Open in app

Sign In

Write

Sign In

Shirvano Consulting
Shirvano Consulting

47 Followers

Home

About

Published in Life at Shirvano

·May 10, 2022

[Internship] Shania as Architect Intern from ITB

Meet our Architect Intern from Medan, Shania Adhalia Sharif, Bachelor of Architecture from Institut Teknologi Bandung, who shared her experience and thoughts on being a part of Shirvano Consulting. She learned how to operate simulation softwares such as AutoCAD and SketchUp, developing time-management, and doing good presentations. “I joined Shirvano…

Architecture

2 min read

[Internship] Shania as Architect Intern from ITB
[Internship] Shania as Architect Intern from ITB
Architecture

2 min read


Published in Life at Shirvano

·Jul 7, 2020

MEP: Gambaran Umum Pendukung Gedung

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), gedung adalah bangunan tembok dan sebagainya yang berukuran besar, sebagai tempat kegiatan seperti perkantoran, pertemuan, perniagaan, pertunjukan, olahraga, dan sebagainya. Setiap hari, kita dapat melihat atau bahkan kita sendiri dapat selalu melakukan aktivitas di dalam gedung. Seperti yang kita ketahui, gedung-gedung itu tidak asal…

Mep

2 min read

Mep

2 min read


Published in Life at Shirvano

·May 4, 2020

Sharing Session #2 oleh Arbi Ali Farmadi

Sharing Session #2 bersama Arbi Ali Farmadi (Chief Product Officer, Shirvano Consulting) — ‘Setiap anak dilahirkan dalam keadaaan suci bersih, maka kedua ibu bapaklah yang akan menyebabkan anak ini menjadi Yahudi, Nasrani maupun Majusi.’ [Hadits ini diriwayatkan oleh al-Baihaqi dan ath-Thabarani dalam al-Mu’jamul Kabir]” Jangan Takut Menjadi Ayah Tidak perlu ada ketakutan untuk menjadi seorang ayah karena masing — masing anak membawa rizkinya…

3 min read

3 min read


Published in Life at Shirvano

·Apr 27, 2020

Melepas Formalitas dalam Ruang Ketiga

Ruang ketiga (third place) merupakan sebuah konsep yang dikemukakan oleh Oldenburg (1989) yakni sebagai pembentuk ruang interaksi sosial. …

2 min read

Melepas Formalitas dalam Ruang Ketiga
Melepas Formalitas dalam Ruang Ketiga

2 min read


Published in Life at Shirvano

·Apr 18, 2020

Ensuring Our Future Housing? — A Report on Housing for Millennials’ Research Dissemination

Sabtu, 28 Maret 2020, Shirvano Consulting mengadakan kegiatan diseminasi riset Housing for Millennials yang diadakan secara daring, menghadirkan Fadhila Nur Latifah Sani (Shirvano Consulting), Yu Sing (Akanoma Studio) dan Dira Illanoor (Halofina). — Ada yang berbeda dari penyelenggaraan diseminasi riset Housing for Millennials kali ini. Agenda yang mulanya direncanakan untuk dihelat secara offline di Kota Bandung, Jawa Barat, akhirnya dilaksanakan secara daring. Hal ini adalah salah satu bentuk usaha Shirvano Consulting sebagai penyelenggara untuk menghormati restriksi kegiatan di ruang publik dan pembatasan pergerakan…

4 min read

Ensuring Our Future Housing? — A Report on Housing for Millennials’ Research Dissemination
Ensuring Our Future Housing? — A Report on Housing for Millennials’ Research Dissemination

4 min read


Published in Life at Shirvano

·Feb 3, 2020

Mengecilkan Ruang

Sharing Session #2 bersama Christopher Farrel — Pada tanggal 9 Januari 2019, Tim Shirvano berkesempatan untuk mendapatkan ilmu dari Christopher Farrel (CEO Kecilin.id). Diskusi dilakukan di Ruang Meeting Shirvano Space. Introduction Banyak manusia paham bahwa asal mula seluruh manusia di semesta ini adalah adam dan hawa. Namun, tak banyak yang kemudian menginterpretasikan lebih lanjut fakta tersebut. …

5 min read

Mengecilkan Ruang
Mengecilkan Ruang

5 min read


Published in Life at Shirvano

·Dec 15, 2019

Diseminasi Riset #1 “Bisakah Millennials Punya Rumah?”

Laporan Penyelenggaraan Kegiatan Diseminasi Riset Shirvano Consulting di Yogyakarta (3/12/19) — Kita semua tahu, rumah merupakan salah satu kebutuhan dasar manusia untuk dapat bertahan hidup. Namun, rumah memiliki arti lebih dari sekadar tempat berlindung dari teriknya panas matahari dan guyuran air hujan. Lebih dari tempat bernaung untuk beristirahat malam maupun berkumpul bersama keluarga. Pilihan atas rumah memengaruhi bagaimana seseorang dapat memiliki…

Housing

5 min read

Diseminasi Riset #1 “Bisakah Millennials Punya Rumah?”
Diseminasi Riset #1 “Bisakah Millennials Punya Rumah?”
Housing

5 min read


Published in Life at Shirvano

·Oct 4, 2019

Rembug Bareng #1 ‘Tanah Kita, Tanah Siapa?’

Laporan diskusi RUU Pertanahan, Senin (30/9) di Nitikusala — Beberapa waktu belakangan, masyarakat dibuat gelisah dan geram dengan adanya berbagai produk legislatif yang dinilai tidak memihak pada rakyat dan lebih menguntungkan penguasa. Merespon kondisi tersebut, mahasiswa dan masyarakat menghimpun diri bersama turun ke jalan dan melakukan demonstrasi di berbagai titik di tanah air. Diantaranya seperti Aksi Gejayan Memanggil di…

Report

4 min read

Rembug Bareng #1 ‘Tanah Kita, Tanah Siapa?’
Rembug Bareng #1 ‘Tanah Kita, Tanah Siapa?’
Report

4 min read


Published in Life at Shirvano

·Apr 9, 2019

Membangkitkan Peradaban Pasca Bencana

Sisi Lain Program Wakaf Masjid untuk Lombok dan Palu — Berada di atas ring of fire dan dikelilingi oleh berbagai patahan dan pertemuan antar lempeng bumi, menjadikan Indonesia mau tidak mau harus hidup bersama beragam fenomena alam. Bahkan di beberapa daerah, gempa bumi, letusan gunung api, gelombang tinggi air laut, seakan menjadi “makanan” sehari-hari. Tahun 2018 yang lalu, menjadi tahun…

Project

2 min read

Membangkitkan Peradaban Pasca Bencana
Membangkitkan Peradaban Pasca Bencana
Project

2 min read


Published in Life at Shirvano

·Mar 28, 2019

Menangkis Kabut di Igirmranak

Catatan Perjalanan ke Desa-desa di Wonosobo — Ditulis oleh Rizkiana Sidqi Pada hari minggu yang lalu (24/03), beberapa perwakilan dari Shirvano Consulting (Erik Erfajar, Fadhila, Dwiani, dan Afna) berkesempatan untuk mengunjungi salah satu desa di Wonosobo, Desa Igirmranak. Berada di ketinggian ±1.800 mdpl membuat desa ini senantiasa diselimuti kabut. Pun saat tim kami kesana, perjalanan diselimuti dingin…

Life At Shirvano

2 min read

Menangkis Kabut di Igirmranak
Menangkis Kabut di Igirmranak
Life At Shirvano

2 min read

Shirvano Consulting

Shirvano Consulting

47 Followers
Following
  • Rizkiana Sidqi

    Rizkiana Sidqi

  • Fadhila Nur Latifah Sani

    Fadhila Nur Latifah Sani

  • Arbi A. Farmadi

    Arbi A. Farmadi

  • Zafitra Emirald

    Zafitra Emirald

  • Paris Marx

    Paris Marx

See all (18)

Help

Status

Writers

Blog

Careers

Privacy

Terms

About

Text to speech