DUNIA KERJA

--

Dunia kerja tentu berbeda dengan dunia perkuliahan atau dunia sekolah. Jadi, apa definisi dari dunia kerja? Dunia kerja adalah lingkungan yang berhubungan dengan pekerjaan yang sedang kita geluti. Dengan kata lain merupakan tempat berbagai individu melakukan suatu aktivitas. Bisa di organisasi ataupun perusahaan.

Bagaimana cara kita memasuki dunia kerja?…..

Persiapan Dunia Kerja :
  1. Mengenali Diri Sendiri.
  2. Mampu Mengontrol Emosi.
  3. Bekerja Dengan Giat.
  4. Jadilah Fleksibel.
  5. Menjadi Pendengar yang Baik.
  6. Memiliki Skill.
  7. Memilih Tempat Kerja Sesuai Passion dan Skill.
Kerja itu untuk apa?

Mencari uang atau penghasilan

Mencari dan mendapatkan uang untuk dapat menjalani kehidupan adalah tujuan yang mungkin dimiliki oleh setiap pekerja. Apabila ini adalah tujuan utamamu, perlu kamu ketahui bahwa besaran gaji yang diterima sangat bergantung terhadap performa dan skill yang dimiliki.

--

--