Salah satu gejala kanker payudara
Apa itu kanker payudara? kanker payudara adalah salah satu kanker yang paling sering didiagnosis pada wanita di Indonesia. Kanker payudara terjadi ketika sel-sel kanker tumbuh dari jaringan payudara yang meliputi lobulus dan saluran payudara, beserta lemak dan jaringan ikat. Pada beberapa kasus tidak ada gejala kanker payudara yang spesifik terutama pada tahap awal. Semakin dini kanker payudara ditemukan, maka semakin mudah kanker untuk diobati. Inilah sebabnya mengapa deteksi dini merupakan hal yang sangat penting. Berikut ini adalah beberapa gejala kanker payudara yang dapat mengindikasikan kanker payudara.
1. Adanya benjolan di payudara
Bagi para wanita benjolan di payudara adalah salah satu gejala awal dari kanker payudara. Benjolan ini biasanya tidak menyakitkan meskipun beberapa orang justru merasakan sebaliknya. Sebagai tindak antisipasi sebaiknya Anda memeriksa kondisi payudara sendiri setiap bulan untuk mengenal jaringan payudara. Dengan demikian Anda akan mudah mendeteksi benjolan asing dan tidak normal.
2. Perubahan kulit dibagian payudara
Beberapa wanita menemukan perubahan pada kulit payudara mereka. Ada beberapa tipe gejala kanker payudara langka yang menyebabkan perubahan kulit, sehingga gejala kulit ini sering dianggap sebagai infeksi biasa. Perubahan kulit payudara tersebut meliputi iritasi, kemerahan, penebalan kulit, dan masih banyak lagi.
3. Perubahan pada kondisi puting
Kondisi puting juga dapat menunjukkan gejala kanker payudara. Jika Anda menemukan perubahan bentuk puting, nyeri, atau keluarnya cairan yang tidak normal
4. Munculnya benjolan di ketiak
Jaringan payudara meluas hingga ke bawah lengan sehingga sel-sel kanker dapat menyebar melalui kelenjar getah bening di bawah lengan.
5. Pembengkaan pada area bawah lenggan
Pembengkakan di bawah lengan merupakan pemicu awal benjolan di ketiak. Asalnya dari kelenjar getah bening yang membesar sebagai bentuk imunitas tubuh. Para wanita yang sedang haid kerap kali mengalami hal tersebut. Namun ukuran kelenjar kembali normal manakala menstruasi sudah usai. Sebaliknya pembengkakan yang makin parah, bisa jadi pertanda kanker payudara.
6. Payudara terasa nyeri meski tidak disentuh
Pada umumnya gejala kanker payudara, puting dan payudara terasa nyeri saat memasuki siklus menstruasi. Bisa juga akibat benjolan, cedera, abses, atau pengaruh obat-obatan. Nyeri kerap terasa di bagian atas payudara sampai ke area lengan. Rasa nyeri pada payudara bisa menjadi pertanda kanker payudara jika diikuti gejala lainnya. Semisal ada benjolan yang mengeras dan keluar cairan dari puting. Selain itu nyeri akibat kanker payudara tetap terasa meski tidak disentuh.
7. Urat di area payudara terlihat dengan jelas
Saat payudara membesar urat di sekitarnya kerap terlihat jelas. Kondisi tersebut dianggap normal jika Anda sedang hamil atau menyusui. Sebaliknya kalau terjadi di luar masa itu, segera periksakan diri ke dokter.
8. Adanya perubahan bentuk, tekstur, dan warna kulit payudara
Gejala kanker payudara juga bisa terlihat dari warna kulit di area papila. Biasanya ada perbedaan signifikan antara kulit tersebut dengan daerah lain di sekitar payudara. Beberapa tampak merah, bersisik, kering, pecah-pecah, serta menebal. Tidak hanya itu, pori-pori di payudara pun terlihat membesar. Hal ini membuat teksturnya lebih kasar. Umumnya disertai rasa gatal yang bisa menimbulkan ruam kulit.
Cara mengobati kanker payudara
Kebanyakan orang yang sudah terkena kanker payudara akan menyembuhkanya dengan cara medis. Dengan melakukan operasi dan lain sebagainya. Namun ada juga yang menggunakan pengobatan tradisional dengan mengonsumsi obat herbal. Dengan begitu kami dari De Nature Herbal Indonesia menyediakan alternatif pengobatan (Cara Mengobati Kanker Payudara Secara Alami). Obat Herbal kami telah terdaftar di BPOM, DINKES, serta sudah mendapatkan label Halal dari MUI. Obat kanker payudara kami berbahan ekstrak tumbuhan dan ramuan khas pengobatan kanker payudara maupun jenis kanker lainnya.
Bagi Anda yang ingin berkonsultasi langsung dengan kami atau ingin melakukan pemesanan produk herbal dari kami, silahkan hubungi customer service kami dibawah ini.