Materi 11. Augmented Assignments Di Go-Lang

Yohanes Ardianus Wee
2 min readApr 9, 2022

--

Perkenalan :

Hello teman-teman perkenalkan nama saya Andi saya berasal dari Flores Nusa Tenggara Timur Indonesia. Kali ini saya akan menulis lanjutan materi Go-Lang tentang Augmented Assignments.

Catatan : pastikan teman-teman sudah menginstall Visual Studio Codenya ya ! jika belum teman-teman bisa klik Link disini untuk membaca materi sebelumnya.

Pendahuluan :

Pada artikel kali ini saya akan mencoba menjelaskan sedikit tentang Augmented Assignments di Go-Lang. Assignments (Penugasan) merupakan Operator yang digunakan untuk memasukan sebuah nilai (Value) ke dalam Variable. Dalam operasi matematika di Go-Lang, Augmented Assignments sering kali digunakan untuk mempersingkat code baris program Go-Lang.

Tabel 11.1 Augmented Assigments

Catatan : Jika teman-teman belum mempelajari apa itu Variable teman-teman bisa kunjungi terlebih dahulu materi tentang variable disini

Implementasi :

Untuk lebih jelasnya teman-teman bisa langsung melihat code implementasi Augmented Assignments di Go-Lang dibawah ini :

Gambar 11.1 Code Augmented Assignments di Go-Lang

Penutup

Oke next berikutnya kita akan belajar tentang Unary Operator di Go-Lang pada artikel berikutnya.

Materi Sebelumnya

--

--