Write for Beridata

Apa yang diperlukan untuk menulis di Beridata?

Cornellius Yudha Wijaya
Beridata

--

Photo by Alexander Sinn on Unsplash

Terima kasih atas ketertarikannya untuk menulis di Beridata. Beridata adalah publikasi yang bertujuan untuk menjadi sarana tempat berbagi informasi data dari ilmu data, karir data, infografik, dan segala hal yang berhubungan dengan data. Kami ingin Beridata juga menjadi tempat para penulis pemula untuk memulai merintis kemampuan menulis ataupun tempat berkomunikasi antar para penulis dan penggiat data. Oleh karena itu, publikasi ini membutuhkan penulis-penulis yang ingin berbagi tulisan mengenai data, karir di data, dan berita apapun yang menarik mengenai data.

Dimohon membaca arahan dibawah ini sebelum melanjutkan untuk menjadi penulis di Beridata. Petunjuk dibawah ini akan berkaitan dengan cara untuk menjadi penulis di Beridata dan artikel apa yang cocok di Beridata.

Menjadi Penulis di Beridata

Untuk menjadi penulis di Beridata, mohon menyiapkan draft artikel untuk di submit dan mengisi form berikut. Jika kalian telah menjadi penulis di Beridata, maka kalian hanya perlu melakukan submisi melalui Medium. Sebagai catatan, walau kalian telah menjadi penulis, kami tetap akan melakukan review untuk setiap submisi yang dilakukan.

Sebagai bantuan untuk menemukan Medium draft link, kalian dapat menemukannya di bagian…

--

--

Cornellius Yudha Wijaya
Beridata

2.6M+ Views |Top 1000 Writer | LinkedIn: Cornellius Yudha Wijaya | Twitter:@CornelliusYW