Create dan Grant User di MariaDb

M Dedi Rudianto
Biji Inovasi
Published in
1 min readJan 23, 2018

Cara bikin user sekaligus kasih hak akses di MariaDb ternyata gampang, seingetku malah lebih gampang dari MySql. Contohnya seperti ini:

  1. Login dulu ke mariadb dg user root, dg perintah:
    mysql -u root -p
  2. Bikin database dulu kalau belum ada, misalkan nama databasenya dobol, perintahnya:
    CREATE DATABASE dobol;
  3. Bikin user yang mau dipasangkan ke database, misalkan username argobel dg password ondeonde, dan hanya bisa akses dari localhost, jadi perintahnya:
    CREATE USER 'argobel'@'localhost' IDENTIFIED BY 'ondeonde';
  4. Berikan hak akses/grant user argobel ke database dobol, perintahnya:
    GRANT ALL PRIVILEGES ON dobol.* to ‘argobel’@’localhost’ WITH GRANT OPTION;

Jadi, dg perintah di atas akan membuat user dg nama argobel, passwordnya ondeonde, dan bisa akses database dobol, ke semua tabel (dobol.*), hanya dari localhost. Kalau ingin bisa diakses dari mana pun, tinggal ganti 'localhost' dengan '%'.

--

--

M Dedi Rudianto
Biji Inovasi

Digital Innovator and Entrepreneur, Founder at Biji Inovasi