Mulailah Menulis Unit-Test Untuk Codemu Sendiri
Cerita berawal dimana berprofesi sebagai developer yang bekerja dengan tim yang cukup besar untuk membuat aplikasi dengan skala enterprise, membutuhkan kualitas code yang bagus pula agar tidak terjadi hal yang tidak diinginkan diakhir projek.
Sebelum menulis test case, pahami dahulu poin-poin untuk membuat test-case untuk code mu, menjadi sangat bermanfaat untuk dirimu sendiri sebagai developer maupun tim :
- Tolong pastikan projek/produk yang sedang dikerjakan memiliki good design software agar mudah untuk di test.
- Pikirkan/asumsikan bahwa membuat unit test adalah helper untuk-mu (developer).
- Dan yang paling penting, pecah pecah unit test kamu dengan skala yang kecil.
Mulai lah buat unit test code pada setiap projek/produk yang anda kerjakan, jangan pernah berfikir bahwa membuat unit test adalah 2 kerjaan yang berbeda, anggap saja itu adalah investasi untuk projek/produk yang sedang anda kerjakan.
Link Github example project with Nunit ASP NET: