Using Owasp ZAP in Jenkins Pipeline

DevSecOps series #5 | Dynamic Application Security Testing

Btech Engineering
btech-engineering
3 min readAug 14, 2022

--

Jenkins x OWASP ZAP

Setelah membahas mengenai SonarQube sebagai SAST / Static Application Security Testing, kami akan melanjutkan pembahasan mengenai DAST / Dynamic Application Testing. Pada artikel ini kami akan menggunakan OWASP ZAP sebagai komponen DAST dalam jenkins pipeline.

Jika SAST melakukan Security Testing pada source code, DAST melakukan security testing pada aplikasi yang sedang berjalan

Sesuai dengan peryataan tersebut sehingga OWASP ZAP digunakan untuk melakukan testing setelah aplikasi terdeploy.

OWASP ZAP

OWASP ZAP (Zed Attack Proxy) meruapakan salah satu project dibawah naungan OWASP. OWASP ZAP merupakan opensource software web application testing. Cara kerja OWASP ZAP yaitu testing tools yang bertindak sebagai server proxy yang akan memantau memanage dan memanipulasi lalu lintas data yang ada.

How OWASP ZAP works

Seperti yang dikutip dari dokumentasi resmi nya OWASP ZAP dirancang bagi mereka yang ingin melakukan security testing terhadap web aplikasi mereka namun tidak memiliki background security testing.

Instalasi OWASP ZAP dilakukan pada node jenkins yang sudah dipersiapkan sebelumnya.

Prasayarat

  1. Environment Jenkins Master Slave
  2. Koneksi Internet
  3. Java environment

Topologi

Topology

Langkah Instalasi

Action On Jekins Slave

1. SSH Ke Jenkins Slave

2. Download dan Extrak package OWASP ZAP

Action On Jenkins Master

1. Configure Agent

Manage Jenkins > manage nodes > agent-0 > Node Properties > Environment Variables > ZAPROXY_HOME=/home/jenkins/ZAP_2.11.1

2. Configure Default ZAP

Configure System > ZAP > Default Host : [agent IP] > Default Port : 8090

Create Pipeline

1. New Item > Pipeline

2. Create Jenkinsfile to use ZAP comandline tools, pastikan isi dengan url dari aplikasi yang akan di uji

3. Run

4. Lihat hasil report pada artifact

Berikut adalah langkah langkah yang dapat diterapkan, terdapat berbagai macam metode lain dalam menggunakan OWASP ZAP salah satunya dengan menggunakan plugin Official OWASP ZAP, namun langkah tersebut sudah di support dan tidak disarankan untuk digunakan.

Referensi

Our Tagline

# Together is Better & Continuous Learning

Based on Documentation:

Razzaaq Arditian, Staff of Research

--

--

Btech Engineering
btech-engineering

Our mission is continuous learning and remember together is better.