Javan Cipta Solusi
Published in

Javan Cipta Solusi

Menggunakan OnlyOffice di laravel project sebagai pengganti Google Docs?

Apa itu OnlyOffice

Kelebihan OnlyOffice

  • OnlyOffice Dapat membuka file dokumen, spreadsheet dan presentasi dalam satu aplikasi.
  • OnlyOffice aman digunakan karena berjalan di jaringan pribadi.
  • OnlyOffice dapat berjalan di mac, windows dan linux.
  • OnlyOffice menyediakan REST API untuk terkoneksi dengan aplikasi lain.
  • OnlyOffice mendukung collaborate dokumen, yang artinya dokumen bisa diedit dan diakses dalam waktu bersamaan.

Kekurangan OnlyOffice

  • Untuk menikmati dan mendapatkan support dari tim Onlyoffice maka diharuskan untuk melakukan subscription atau langganan berbayar.
  • Untuk instalasi sedikit lebih panjang tahapanya dibandingkan aplikasi lain.

Cara Menggunakan OnlyOffice

Embedding OnlyOffice Secara Manual.

  1. Menambahkan script js Onlyoffice document server ke page html.
<script type=”text/javascript” src=”https://alamatonlyofficedocumentserver.com/web-apps/apps/api/documents/api.js"></script>
alamatgroupoffice.com/api/2.0/files/file/:id/openedit
new DocsAPI.DocEditor("placeholder", config);
Gambar ketika berhasil melakukan embbed.

Embedding Menggunakan Laravolt/OnlyOffice

  1. Install Laravolt/Onlyoffice
composer require laravolt/onlyoffice
<x-onlyoffice id="19" readonly><x-onlyoffice/>
Connect ke akun onlyoffice
Berhasil Embedding

--

--

Business Process Optimization Partner. Contact us to help you optimize your business using technology.

Get the Medium app

A button that says 'Download on the App Store', and if clicked it will lead you to the iOS App store
A button that says 'Get it on, Google Play', and if clicked it will lead you to the Google Play store