How to help INARxiv grow

Dasapta Erwin Irawan
Good Science Indonesia
1 min readOct 6, 2017
Tree — Pixabay CC-0

A new domain is up — INARxiv.id — Shorter and easy to remember, but still free for all.

Berikut ini tabel yang berisi nama-nama individu pendukung INARxiv hingga saat ini kami dapat menampilkan 450+ makalah kurang dari dua bulan sejak peluncuran.

Ingin berkontribusi? Silahkan melakukan salah satu atau semua saran kami sbb:

  1. Tambahkan nama ibu/bapak ke dalam tabel ini.
  2. Unggah dokumen preprint atau postprint ke INARxiv
  3. Sisipkan “Yes I post preprint on INARxiv (inarxiv.id)” sebagai “signature” surel anda.
  4. Bila anda pengelola jurnal atau seminar, sisipkan baris ini pada halaman petunjuk bagi penulis (author guidelines) atau kebijakan jurnal (journal’s policy). “Kami mendukung penyebaran ilmu secara bebas, terbuka dan bebas komersialisasi. Untuk itu kami mendorong para penulis untuk mengunggah makalah versi preprint/postprint ke server preprint Indonesia “INARxiv” (inarxiv.id)”. Penulis juga dihimbau untuk mengunggah data, kode program, materi interview dll ke server INARxiv sebagai pendukung makalah.
  5. Ibu dan bapak juga dapat mengulas (review) makalah-makalah yang telah terunggah di INARxiv secara terbuka.

Terima kasih banyak.

Erwin

Yes I post preprint on INARxiv (inarxiv.id)

--

--

Dasapta Erwin Irawan
Good Science Indonesia

Dosen yang ingin jadi guru | Hydrogeologist | Indonesian | Institut Teknologi Bandung | Writer wanna be | openscience | R user