7 Manfaat Parkir Seamless Yang Perlu Kamu Tahu

Mufida Mastura
parkee.app
Published in
2 min readJan 12, 2023

Karena menjamurnya jumlah kendaraan di jalan, masalah lalu lintas pasti ada. Hal ini disebabkan oleh fakta bahwa infrastruktur transportasi saat ini dan fasilitas parkir mobil yang dikembangkan tidak mampu mengatasi masuknya kendaraan di jalan. Untuk meringankan masalah yang disebutkan di atas, sistem parkir pintar telah dikembangkan. Dengan penerapan sistem parkir pintar, pelanggan dapat dengan mudah menemukan dan mengamankan tempat parkir kosong di tempat parkir mobil mana pun yang dianggap nyaman bagi mereka. Kendaraan masuk dan keluar juga dibuat lebih nyaman dengan penerapan sistem ini.

PARKEE sebagai perusahaan bertujuan mereformasi industri parkir di Indonesia, dengan mendigitalisasi kegiatan parkir yang masih konvensional. Hadir dengan gagasan memajukan industri parkir dan memberikan pengalaman yang menyenangkan, aman serta mudah bagi semua pihak lewat parking seamless experience.

Simak manfaat yang akan dirasakan dengan teknologi parkir seamless dari PARKEE;

Fitur Tap In Tap Out (TITO)

Pembayaran Non Tunai akan memperkecil terjadinya kebocoran dan mempermudah monitoring dll, serta mempermudan dan mempercepat transaksi di pintu keluar.

2. Fitur QR pengganti tiket parkir.

Melalui Aplikasi PARKEE, pengguna dapat memakai fitur Qr sebagai pengganti tiket parkir atau karcis ketika masuk atau keluar gate parkiran.

3. Sticker Parkir Wuzz

WUZZ adalah teknologi terkemuka dalam industri parkir, dikembangkan pertama oleh PARKEE sebagai inovasi untuk menciptakan customer experience terbaik , tercepat dan praktis dalam melakukan transaksi parkir.

Cukup dengan menempelkan stiker pada kaca depan mobilmu, maka sistem sensor dari PARKEE OS akan mengkonfirmasi kendaraanmu ketika masuk atau keluar gate melalui Aplikasi PARKEE.

4. Booking Parkir dengan Quickbook

Fitur yang memberikan akses reservasi pada lokasi yang telah bekerjasama dengan PARKEE menggunakan teknologi parking lock, fitur Quickbook sepenuhnya dalam kendali pelanggan dalam hal daya kelola waktu tanpa perlu pengawasan dan pengendalian oleh juru parkir.

5. Langganan Parkir Bulanan Online Web Membership

Tanpa perlu mengantri di lokasi pengendara bisa mendaftarkan atau memperpanjang member parkir bulanan melalui Web Membership PARKEE. Pengendara juga akan melakukan pembayaran non-tunai.

6. E-wallet Payment

Pengendara tidak perlu khawatir harus menyiapkan kartu e-money atau uang tunai. Dengan PARKEE pengalaman parkirmu yang terintegrasi dengan Aplikasi PARKEE menggunakan berbagai dompet digital sebagai pilihan metode pembayaran.

7. Realtime Monitoring Dashboard

Dari ke-enam fitur yang sudah disebutkan di atas akan menjadi fasilitas parkir terbaik yang diberikan pemilik properti atau operator parkir bagi penggunanya melalui sistem parkir — PARKEE OS.

PARKEE OS akan memberikan Real Time Monitoring Dashboard Dimana data mengenai Jenis kendaraan, nomor kendaraan, data saat kendaraan masuk atau keluar dari parkir beserta pembayarannya akan dengan mudah di akses oleh pemilik properti atau operator parkir. Dasbor PARKEE menyediakan data dan grafik yang mudah dipahami. data dan informasi faktual dapat diunduh kapanpun, sehingga memaksimalkan fungsi pengendalian, pengaturan, dan pengawasan.

Menurut kamu gimana nih? Sudah saatnya kita pindah ke era parkir seamless bukan!

Download aplikasinya sekarang! Dengan PARKEE #ParkirJadiGampang!

--

--