4 Values of Agile Manifesto and 12 Principles of Agile Manifesto

Fajrin Kingwijati
Scrum Booster
Published in
3 min readMar 18, 2019

--

“We are uncovering better ways of developing
software by doing it and helping others do it.
Through this work we have come to value:

“Individuals and interactions over processes and tools
Working software over comprehensive documentation
Customer collaboration over contract negotiation
Responding to change over following a plan

“That is, while there is value in the items on
the right, we value the items on the left more.”

Agile Manifesto adalah sebuah “kesepakatan” oleh para programmer, pertama kali dicetuskan di Oregon oleh 17 orang. Kesepakatan-kesepakatan ini akan membantu software development dari sisi business requirements dan teknologi itu sendiri.

4 Nilai Agile Manifesto:

1. Individuals and Interactions Over Processes and Tools

Pentingnya hubungan antar individual dalam sebuah tim menentukan flow kerja dari sebuah tim tersebut, disini kuncinya adalah komunikasi, komunikasi yang baik dapat meningkatkan kinerja tim dalam sebuah software development.

2. Working Software Over Comprehensive Documentation

Dokumen yang komprehensif itu baik, namun hal ini juga memakan banyak waktu dalam sebuah software development, agile didesain agar deliverables utama seorang developer tidak terganggu oleh pembuatan sebuah dokumentasi.

3. Customer Collaboration Over Contract Negotiation

Waterfall melibatkan kostumer hanya pada tahap requirement gathering, dan pada tahap tersebut akan dibuatkan kontrak atau MOU atas fitur2 apa saja yang akan ada dalam sebuah software, sedangkan agile melibatkan kostumer pada tahap-tahap seperti sprint review, dimana seorang kostumer terlibat langsung dalam prosesnya juga.

4. Responding to Change Over Following a Plan

Dibanding metode software development lain, agile memperbolehkan adanya perubahan, sebuah rencana pengembangan dibagi menjadi task-task kecil pada setiap sprint, maka task-task ini dapat diubah pada iterasi selanjutnya.

12 Prinsip Agile Manifesto:

1. Customer satisfaction through early and continuous software deliver

Prinsip ini dipenuhi dengan sebuah sprint review, di mana kostumer menerima MVP dari sebuah produk pada setiap iterasinya, kostumer akan merasa lebih puas jika mereka dapat melihat sebuah produk di setiap iterasi.

2. Accommodate changing requirements throughout the development process

Sediakan waktu untuk perubahan suatu requirement, agar tidak menghambat fase development.

3. Frequent delivery of working software

Selalu sediakan MVP pada setiap sprint review.

4. Collaboration between the business stakeholders and developers throughout the project

Komunikasi yang baik antara klien dan pengembang adalah kunci dari metode agile.

5. Support, trust, and motivate the people involved

Peran member tim satu sama lain juga untuk saling bantu dan menyemangati.

6. Enable face-to-face interactions

Interaksi secara langsung adalah bentuk komunikasi terbaik dala metode agile.

7. Working software is the primary measure of progress

MVP dari setiap iterasi adalah cara yang baik untuk mengukur progress sebuah pengembangan.

8. Agile processes to support a consistent development pace

Pace yang cepat dan konsisten adalah sebuah best practice.

9. Attention to technical detail and design enhances agility

Desain dan rencana yang baik dapat mendukung pace yang cepat dan konstan.

10. Simplicity

Tidak diperlukan over-develop suatu produk, cukup sesuai kesepakatan pada setiap sprint.

11. Self-organizing teams encourage great architectures, requirements, and designs

Tim yang kuat adalah tim yang dapat berkomunikasi dengan baik satu sama lain dan tim yang memiliki skill-set yang lengkap dari gabungan antar individu.

12. Regular reflections on how to become more effective

Selalu adakan evaluasi atas hal apa yang dapat ditingkatkan dari kinerja pribadi dan kinerja tim.

Berikutlah nilai-nilai dan prinsip-prinsip agile manifesto, kami sebagai sebuah tim berusaha sepenuh tenanga untuk memenuhi semua ini, sembari belajar untuk menyiapkan diri di dunia pengembangan perangkat lunak nanti, semangat PPL :)

--

--