Obat Gatal Yang Aman Di Apotik

--

Obat gatal yang Aman Di Apotik_Dalam kesempatan kali ini Saya akan menjelaskan sebuah tips mengenai obat gatal yang aman di apotik. Namun sebelum Saya menjelaskan lebih detail maka tidak ada salahnya jika anda membacanya terlebih dahulu. berikut rangkumannya ;

Penyakit eksim

GEJALA Penyakit Gatal Atau Eksim

Gejala gatal dapat terlokalisasi pada salah satu bagian tubuh, misalnya pada sela paha (gatal jamur) atau sela jari tangan (gatal skabies), dapat juga mengenai seluruh tubuh (gatal alergi, gatal akibat penyakit liver, ginjal, dsb). Tergantung penyebab, gatal dapat disertai dengan gejala bentol-bentol berisi cairan, bentol kecil disertai kulit bersisik di sekitarnya, kemerahan, kulit kering dan pecah-pecah, dll.

Selain itu, dari segi perjalanan penyakit, ada gatal yang berlangsung lama dan susah disembuhkan, ada pula yang hanya berlangsung singkat. Hal ini sekali lagi, tergantung pada penyebabnya. Gatal seringkali menjadi semacam lingkaran setan. Orang yang gatal otomatis akan menggaruk. Tetapi semakin digaruk, semakin gatal, dan tambah digaruk lagi. Akibat garukan yang keras, kulit dapat mengalami kerusakan. Jika hal ini terjadi, maka kulit rentan mengalami infeksi yang ditandai dengan bengkak, basah, dan bernanah.

Baca Juga : obat gatal alami paling ampuh

Tips Mengatasi Rasa Gatal Pada Kulit

Seperti apa yang telah dibahas di atas bahwa menggaruk bukanlah solusi untuk mengatasi rasa gatal. Karena menggaruk kulit tubuh yang gatal dapat membuatnya luka, berbekas, bahkan terinfeksi. Penanganan gatal yang tepat bergantung dari faktor penyebabnya. Berikut ini beberapa panduan umum yang dapat diikuti :

  • Lebih baik mengusap daripada menggaruk area yang gatal.
  • Minimalisasi konsumsi makanan pedas, kafein, dan minuman keras yang dapat memengaruhi aliran darah dan menyebabkan gatal bertambah parah.
  • Kompres bagian yang gatal dengan kain flanel yang dibasahi air dingin.
  • Potong kuku Anda sehingga tidak akan menimbulkan luka jika tidak bisa menahan diri untuk menggaruk area yang gatal.
  • Mandi dengan air dingin dan batasi agar waktu mandi tidak lebih dari 20 menit.
  • Hindari penggunaan pakaian dengan bahan yang dapat menambah rasa gatal, seperti wool atau pakaian yang terlalu ketat.
  • Oleskan losion setelah mandi untuk membuat kulit tetap lembap.
  • Gunakan sabun dengan kandungan ringan yang tidak terlalu berisiko menyebabkan iritasi kulit.
  • Gunakan sprei dengan bahan yang tidak panas dengan permukaan halus.
  • Lebih rileks dan sebisa mungkin kelola stres. Kecemasan dapat membuat gatal memburuk.

Untuk Konsultasi Dan Pemesanan Silahkan Anda Hubungi Kontak Kami

Call Center

--

--